Jelang laga semifinal, suporter Thailand : gua milih dukung Indonesia - Khazahk.com
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Jelang laga semifinal, suporter Thailand : gua milih dukung Indonesia

Tribunnews.com | Sepertinya laga pertandingan semi final timnas U-22 Indonesia dengan Timnas U-22 di SEA Games menarik perhatian masyarakat luas. Tak hanya di Indonesia, pertandingan dua negara tetangga tersebut juga mendapat perhatian dari suporter negara lain.

Salah satunya suporter asal Thailand ini.

Pria berkacamata tersebut juga menunjukkan dukungan terhadap Indonesia.

Dengan menggunakan syal bergambar negara Thailand dan Indonesia serta tulisan friend, seolah mengatakan bahwa dua negara ini adalah teman.

Ini diketahui dari sebuah akun Instagram @perbatasan.id yang memposting orang dengan atributnya itu sehari yang lalu (24/8/2017).

Dalam video tersebut, ia juga mengatakan bahwa orang Thailand dan Indonesia adalah teman baik.